Diposting oleh http://mimindigenous.blogspot.com/ | 0 komentar

Rahim Perjuangan


Judul                     : Rahim Perjuangan, Catatan Kecil Mahasiswa Yang Rindu Perubahan
Hal                       : 157 halaman
Penerbi                 : MIM Indigeous Press (MIM Indigenous School)
Editor                   : Cehar Mirza
Tahun                   : 2009

Buku ini merupakan catatan kader IMM AR. Fakhruddin Kota Yogyakarta yang sebagian pernah di posting di blog rentang periode 2008-2009. Pesan yang ingin disampaikan adalah persaksian dan refleksi dari perjuangan dalam keterlibatannya bersama sesame aktvis di IMM AR. Fakhruddin dengan merekonstruksi catatan-catatan yang tercecer.

Catatan yang buku ini juga merupakan analisis terhadap fenomina sosial dalam masyarakat. Oleh karena itu meski bukan buku teori perubahan social, namun buku ini penuh dengan refleksi dan realitas di internal IMM maupun masyarakat, sekaligus koreksi atas pentingnya menulis di kalangan kaum muda Muhammadiyah—khususnya kader IMM.


0 komentar: